⇒ Bright Rubber Mat (MJM): Tinta rubber yang memiliki karakter setengah putih.
Kelebihan : bisa digunakan langsung untuk sablon dibahan berwarna gelap. Karena kandungannya setengah putih jika ditambah pigmen color/pewarna, maka akan mengalami penurunan warna. Maksimum pemberian pewarna adalah 10%.
Tinta ini hasil sablonannya semi gloss.